Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Analisis value chain dan keunggulan kompetitif

(Manajemen Usahawan Indonesia, XXXII (05) Mei 2003: 52-55, 2003)

 Abstrak

Analisis value chain merupakan suatu alat analisis untuk mengetahui posisi perusahaan dalam rantai yang membentuk nilai suatu produk atau jasa. Analisis value chain dapat dibagi menjadi analisis hubungan dengan supplier (suplier linkages) dan hubungan dnegan konsumen (customer linkages). Analisis value chain membantu perusahaan dalam mengidentifikasi posis perusahaan dalam rantai nilai tersebut, kemudian menganalisis aktifitas aktifitas yang terjadi. Aktifitas yang terjadi harus memberikan nilai tambah bagi nilai produk. Setelah itu perusahaan dapat menentukan strategi kompetitif yang digunakan, apakah menggunakan low cost atau differensiai. Perusahaan juga harus menyadari bahwa rantai nilai suatu produk dapat dimaksimalkan dengan menggunakan internet.

 File Digital: 1

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : MUIN-XXXII-05-Mei2003-52
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Manajemen Usahawan Indonesia, XXXII (05) Mei 2003: 52-55, 2003
Sumber Pengatalogan :
ISSN :
Majalah/Jurnal :
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik :
Lokasi :
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
MUIN-XXXII-05-Mei2003-52 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 114273
Cover