UI - Tesis Open :: Kembali

UI - Tesis Open :: Kembali

Penyusunan Balanced Scorecard untuk Pelaksanaan Strategi Bank Dunia

Christina Irma Donna; Thomas H. Secokusumo, supervisor; Irwan Adi Ekaputra, examiner; Imo Gandakusuma, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2008)

 Abstrak

Selama tiga dekade sejak 1968, ketika pinjaman pertama bagi Indonesia disetujui, Bank Dunia telah memberi pinjaman sebesar US$25 milyar untuk 278 proyek guna mendukung pembangunan di semua sektor ekonomi. Sebagai respon terhadap program pemulihan ekonomi, scjak tahun 2000, Bank Dunia telah mengurangi program peminjamannya sebesar 50 persen setiap tahunnya menjadi rata-rata US$460 juta. Bcrsamaan dengan itu, Bank Dunia telah mempertajam fokusnya untuk menangani masalah-masalah utama yang berkaitan dengan tata kelola, tekanan sosial serta iklim berinvestasi yang merupakan dasar untuk keberlangsungan pemulihan ekonomi, peningkatan pertumbuhan dan pengurangan kemiskinan. Dampak dari usaha yang dilakukan Bank Dunia tersebut terlihat nyata dalam beberapa sektor seperti kesehatan, pendidikan, infrastruktur dan pertanian yang mewakili 90 persen dari seluruh komitmen Bank Dunia. Bank Dunia berkomitmen untuk membantu menekan tingkat kemiskinan dan meningkatkan standar kehidupan masyarakat. Bank Dunia juga berkiprah dalam rekonstruksi pasca bencana alam, merespon pada masalah kemanusiaan yang mendesak dan rehabilitasi pasca konflik yang membutuhkan pembangunan dan ekonomi transisi.

For three decades since 1968, when first aid for Indonesia was approved, the World Bank has given US$25 billion for 278 projects to support development in all economy sectors. As a response to economic recovery program, since 2000 the World Bank has reduced 50% of its loan program per year up to an average ofUS$460 million, The World Bank has sharpened its focus in handling major issues related to governance, social pressure and invesment climate which were the foundations of economic recovery sustainability, growth increase and poverty reduction. Outcomes from the aids were reflected in several sectors such as health, education, infrastructure and agriculture which represents 90% of the World Bank's commitment The World Bank commits to help in eradicate proverty and increase living standards. TI1e World Bank also involves in reconstruction after disasters, responses to urgent humanity problems and post-conflict rehabilitation that needs development and economic transition.

 File Digital: 1

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Open
No. Panggil : T 24343
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2008
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : 87 pages : illustration; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T 24343 15-23-37414658 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 116105
Cover