UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Karakteristik fisik pantai Karst Kabupaten Gunungkidul

Ranum Ayuningtyas; Astrid Damayanti, supervisor; Tambunan, Mangapul Parlindungan, supervisor (Universitas Indonesia, 2008)

 Abstrak

Karakteristik fisik pantai karst pada daerah penelitian dari barat ke timur memiliki pola jenis butir sedimen yang makin kasar dan kondisi lereng yang makin terjal dengan energi dan tipe gelombang yang berbeda-beda. Berdasarkan hasil analisis data, diameter butir sedimen akan makin kecil jika lereng gisik/pantai makin kecil, dan sebaliknya jika diameter butir sedimen makin besar maka lereng gisik/pantai makin besar. Hal ini merujuk pada Pantai Baron, Kukup, Sepanjang, Ngandong dan Sundak, namun tidak tampak pada Pantai Drini dan Krakal. Selanjutnya, diameter butir sedimen akan makin kecil jika energi gelombang makin besar, dan sebaliknya jika diameter butir sedimen makin besar maka energi gelombang makin kecil. Hal ini merujuk pada Pantai Baron, Drini, Krakal, dan Sundak, namun tidak tampak pada Pantai Kukup, Sepanjang dan Ngandong.

Physical characteristics of karsts beaches at research areas from west to east have a more rough sediment type of pattern, a bigger angle of beach internal friction, and different types of wave. According to the analysis, the diameter of the sediment will be decreased if the angle of beach internal friction is also decreased; on the other hand, the bigger diameter of the sediment, the bigger angle of beach internal friction. This happens to Baron, Kukup, Sepanjang and Sundak beach; but not at Drini and Krakal beach. Moreover, the diameter of the sediment will be decreased if the wave energy is increased, on the other way around, the smaller wave energy, the bigger diameter of the sediment. This happens to Baron, Drini, Krakal, and Sundak beach, but not at Kukup, Sepanjang and Ngandong beach.

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S34183
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Penerbitan : Depok: Universitas Indonesia, 2008
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : x, 50 hlm. : ill. ; 28 cm + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S34183 14-20-966186912 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 122841
Cover