UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Pengaruh nilai yang dipersepsikan konsumen terhadap keinginan membeli (studi pada toko offline dan online Gramedia)

Selly Balerina; Fatimah Muchtar, supervisor (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2008)

 Abstrak

Tujuan utama penelitian ini adalah untuk meneliti pengaruh dari nilai yang dipersepsikan konsumen terhadap keinginan membeli. Dimensi yang digunakan adalah kualitas pelayanan, kualitas produk, nilai resiko yang dipersepsikan, kesenangan serta biaya waktu dan tenaga. Dengan menggarisbawahi pilihan kriteria dimensi tersebut diatas, maka diharapkan dapat meningkatkan pengertian kita akan bagaimana konsumen mengevaluasi jalur belanja. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif berdasarkan pada teori-teori untuk kemudian menjelaskan operasionalisasi konsep yang dibangun.
Tipe penelitian yang digunakan adalah deskriptif, yang berhubungan dengan mengumpulkan data dan informasi untuk kemudian mendukung penelitian ini sehingga mencapai kesimpulan. Gramedia sebagai toko buku terbesar di Indoesia memainkan peranan penting dalam dunia bisnis perbukuan yang juga memberi sumbangsih nyata atas pengetahuan yang tak ternilai harganya untuk masyarakat Indonesia dalam meraihinformasi sebanyak mungkin untuk memenuhi kebutuhan pengetahuan yang kemudian dapat meningkatkan kualitas sumber daya manusia. Biar bagaimana pun, penelitian ini memiliki keterbatasan atas waktu, informan dan informasi yang tersedia. Analisis lebih lengkap diharapkan dapat dibangun dengna aspek-aspek dan pandangan lebih luas, serta waktu yang lebih panjang.

The main purpose of this study was to explore the influence of perceived value on purchase intention. Dimensions used to measure the influence were service quality, product quality, perceived risk, enjoyment, time and effort cost. By explicating the above choice criteria, this research tried to increase our understanding of how consumers evaluate their shopping channel. Method of analysis was a quantitative analysis based with several theories to be then described into operational concept.
Type of research used was descriptive, that related to data collection in gathering information to support the research. Gramedia as the largest book store in Indonesia have been playing a significant role in book business and as well give invaluable knowledge to Indonesian citizens in gaining information to fulfill the needs of every purpose in order to expanding their personal quality. However, this analysis needed further research, it had restriction with time limit of the informants and data available. A complete analysis might be needed with wider aspects and point of views and much longer time.

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2008
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xv, 167 lembar; 29 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-Pdf 14-20-743669693 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 124548
Cover