UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Nilai Kemanusiaan dalam butir-butir budaya Jawa

Prabakti Novebrianti Siwi; Parwatri Wahjono, supervisor (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2008)

 Abstrak

Skripsi ini berisi pembahasan tentang ungkapan-ungkapan yang terdapat dalam bab kemanusiaan Butir-Butir Budaya Jawa (BBBJ). Ajaran-ajaran moril tentang kehidupan dikemas dalam bentuk ungkapan dengan tujuan mempermudah penyampaian nasehat kepada generasi muda. Penelitian ini bertujuan untuk mencari makna-makna yang terkandung dalam tiap ungkapan serta relevansinya dengan kehidupan masyarakat saat ini ditinjau melalui nilai-nilai budayanya.
Dengan metode hermeneutik penulis menggunakan jalan interpresasi untuk mengungkap makna yang terkandung di dalamnya. Hasil analisis menyatakan bahwa nilai-nilai kemanusiaan dalam teks BBBJ masih dipertahankan keberadaannya oleh sebagian besar masyarakat Jawa dan kerap digunakan sebagai sarana penyampaian ajaran moril terhadap generasi muda.

This research will be explained about expression in Humanity chapter of Butir- Butir Budaya Jawa (BBBJ). The educations about life are wrapped into the meaning of expressions in order to make easier for giving suggestion to young generation. This research made, in order to find the meaning inside the expressions and find the relation with ordinary people living today by the culture values. With ?hermeneutik? method, the writer use interpretation way to find out the meaning inside. The result of the analysis shows that human values in BBBJ still exist. A way to explain by a half large Javanese people and there are still used as ?explanation? media about moralism education to the young generation.

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S11356
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2008
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xii, 132 lembar: 28 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan FIB UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S11356 14-21-100714295 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 127437
Cover