UI - Tesis Open :: Kembali

UI - Tesis Open :: Kembali

Pengaruh kinerja perusahaan, ratio utang, nilai pasar ekuitas, dan Kepemilikan keluarga terhadap corporate governance

Asmara Dhonna; Siregar, Sylvia Veronica Nalurita Purnama, supervisor; Irwan Adi Ekaputra, examiner (Universitas Indonesia, 2010)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kinerja perusahaan, rasio utang, nilai pasar kapitalisasi, dan kepemilikan keluarga terhadap corporate governance pada perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Sampel penelitian yang digunakan sebanyak 104 perusahaan. Untuk kinerja perusahaan alat ukur yang digunakan adalah return on asset. Alat ukur yang digunakan untuk corporate governance adalah corporate governance index yang diperoleh dari Indonesian Institute for Corporate Directorship (IICD). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa ROA, rasio utang, dan nilai pasar ekuitas memiliki pengaruh positif terhadap CG, sedangkan kepemilikan keluarga memiliki pengaruh negatif terhadap corporate governance index.

The study is designed to determine the affect of firm performance, debt ratio, market value of equity, and family ownership on corporate governance at firms that listed on Indonesian Stock Exchange. Sample that used for this study is 104 firms. Firm performance are use return on assets and return on equity as a tools. The measurement used for corporate governance is the corporate governance index obtained from the Indonesian Institute for Corporate Directorship. The results from this study indicate that return on asset, debt ratio, and market value of equity have positive effect on CG, on the other side family ownership have negative effect on corporate governance index.

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Open
No. Panggil : T28242
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Universitas Indonesia, 2010
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 64 pages : illustration ; 28 cm
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T28242 15-19-075980117 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 136299
Cover