UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis nilai moral Serat Kancil Salokadarma

Setyowati; Prapto Yuwono, supervisor (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2006)

 Abstrak

Cerita Kancil sangat terkenal di nusantara, seperti Malaysia; Singapura dan beberapa daerah di Indonesia, salah satunya adalah di Jawa. Di Jawa teks Kancil berwujud naskah, memiliki beberapa versi salah satunya adalah Serat Kancil Salokadarma (SKSD). SKSD mengandung nilai moral dan menggambarkan keadaan sosial budaya masyarakat pada saat serat tersebut ditulis, kedua keistimewaan tersebut yang menjadi permasalahan pada penelitian ini. Untuk menemukan nilai moral pada SKSD penulis menganalisis menggunakan teori Franz Magnis Suseno tentang nilai moral Jawa. Pendekatan sosiologi sastra, digunakan untuk mengetahui kondisi sosial budaya yang terekam pada susunan cerita yang membentuk suatu kritik sosial. Hasil akhir yang penulis peroleh pada penelitian ini adalah munculnya nilai rukun dan hormat yang termasuk nilai kejawen pada SKSD. Nilai moral tersebut merupakan respon dari suatu kondisi sosial budaya masyarakat yang terj adi pada masa penulisan SKSD. Sehingga SKSD merupakan suatu kritik sosial yang mempertahankan nilai kejawennya dalam menghadapi permasalahan yang terjadi.

 File Digital: 1

Shelf
 RB02S120a-Analisis nilai.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S11495
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2006
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : ix, 123 lembar, 28 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S11495 14-21-045081419 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20159712
Cover