UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Proses pergeseran orientasi Sekolah Muhammdadiyah : dari Kuliatul Mubalighin Muhammadidyah hingga Sekoilah Guru Agama Atas (SGAA) Muhammidiyah Padang Panjang, 1951-1959

Fathiannisa Cesaria; Abdurakhman, supervisor; Iman Hilman, supervisor; Agus Setiawan, examiner; Abdurakhman, examiner (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2010)

 Abstrak

Skripsi ini membahas tentang bergesernya orientasi sekolah Muhammadiyah pada studi kasus sekolah Kuliyatul Mubalighin Muhammadiyah di Padang Panjang. Sekolah ini merupakan sekolah kaderisasi Muhammadiyah di Sumatera Barat yang berubah menjadi Sekolah Guru Agama Atas (SGAA) Muhammadiyah pada tahun 1951-1959. Dalam kurikulum SGAA, pengajaran keislaman tetap diberikan bersama dengan pengajaran pengetahuan umum dan pendidikan keguruan. Akan tetapi kurikulum SGAA meniadakan mata pelajaran Kemuhammadiyahan yang merupakan roh bagi kader dan amal usaha Muhammadiyah. Penulis melihat pergeseran orientasi dalam kasus ini terjadi manakala sekolah Muhammadiyah mulai meninggalkan nilai-nilai Kemuhammadiyahan dan lebih mengusahakan agar sekolah tetap diminati.

This research explains about the disorientation of Muhammadiyah School on a case study of Kuliyatul Mubalighin school in Padang Panjang. This school is a caderitation school of Muhammadiyah at West Sumatera which change into Sekolah Guru Agama Atas (Islamic Teacher High School) Muhammadiyah on 1951-1959. SGAA curicullum had a complete Islamic education, Arabic language, educational programs and teaching practices. But the education of Muhammadiyahnism values -as the basic spirit of Muhammadiyah- had not been taught. In the research analysis, the disorientation happened when Muhammadiyah school begin to leave it education of Muhammadiyahnism values and prefer to defend the school existention.

 File Digital: 1

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S12350
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2010
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xvii, 107 pages : illustration ; 28 cm
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S12350 14-17-378950164 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20161043
Cover