UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Kegiatan ekonomi penduduk di sekitar aktivitas migas kota Cepu = Economy activities of occupants aroung Cepu town oil and natural gas activities

Arnita Fakhris; Ratna Saraswati, supervisor; Dewi Susilowati, supervisor (Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2009)

 Abstrak

Kota Cepu merupakan salah satu kota migas di Indonesia yang bertaraf regional dengan berbagai macam aktivitas migas, seperti eksplorasi produksi oleh PT Pertamina, Pendidikan dan Latihan Migas oleh Pusdiklat Migas, Eksplorasi dan Eksploitasi oleh Mobil Cepu Ltd dan kegiatan perkuliahan di kampus STEM/AKAMIGAS. Adanya aktivitas migas tersebut menyebabkan timbulnya kegiatan ekonomi penduduk disekitarnya untuk memenuhi kebutuhan para pegawai, peserta pelatihan serta mahasiswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persebaran kegiatan ekonomi penduduk di Kota Cepu. Metode yang digunakan adalah metode analisis deskriptif dan analisis spasial. Kegiatan ekonomi paling banyak berada pada jarak 0-200 meter didominasi oleh perdagangan. Pendapatan penduduk berada pada kategori menengah keatas dan jumlah tenaga kerja tinggi. Rumah kos hanya terdapat pada pusat II. Sedangkan jasa lain paling banyak terdapat di pusat I pada jarak 0-200 meter, dengan pendapatan penduduk berada pada kategori menengah kebawah dan jumlah tenaga kerja rendah.

Cepu town is one of oil and natural gas cities in Indonesia which, is regional standard, has various activities, such as the production exploration by PT Pertamina, training and education program on oil and natural gas by Pusdiklat Migas, exploration and exploitation by Cepu Mobile Ltd and lecture activities at STEM/AKAMIGAS campus. The existence of those oil and natural gas activities have emerged the economic activities for the occupants in surroundings in order to earn their livings especially for the employees, the members of training and education, and also for students. This research intends to identify the dissemination of economic activities in Cepu Town. The method which was used is descriptive analysis method and spatial analysis. The most economic activities happen in trading at 0-200 meters from the center of oil and natural gas. Income and employees are high. Boarding house there is only on center II. And other service most happen in center I on 0-200 meters, there is income and employees are low.

 File Digital: 1

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S34115
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2009
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xvii, 60 hlm. : ill. ; 28 cm + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S34115 14-21-31856399 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20181694
Cover