UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Studi Identifikasi Produk Reaksi Oksidasi Kopling CIS-Isoeugenol dan Trans-Isoeugenol dengan Katalis Peroksidasi dari Raphanus sativus L

Kusnaningsih; Antonius Herry Cahyana, supervisor; Siswati Setiasih, supervisor; Riswijanto, examiner; Susilowati Hadisusilo, examiner ([Publisher not identified] , 2010)

 Abstrak

ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk mengidentifikasi produk reaksi oksidasi
kopling dari senyawa cis-isoeugenol 78% dan trans-isoeugenol 94% dengan
katalis peroksidase dari Raphanus sativus L. Peroksidase hasil isolasi dari Raphanus
sativus L. yang digunakan memiliki aktivitas sebesar 33,3063 U/mg protein.
Identifikasi terbentuknya produk dilakukan secara kualitatif dengan menggunakan
kromatografi lapis tipis (KLT). Hasil analisa menggunakan instrumen
spektrofotometer UV-Vis, FTIR, dan GC-MS menunjukkan bahwa produk reaksi
oksidasi kopling dari trans-isoeugenol dan cis-isoeugenol yang terbentuk merupakan
senyawa dimer dengan posisi penggabungan 8-5’. Senyawa dimer ini lebih dikenal
dengan nama dehidrodiisoeugenol.

ABSTRACT
The aim of this study was to identify the product reaction of coupling
oxidation from 94% trans-isoeugenol and 78% cis-isoeugenol which catalized by
peroxidase from Raphanus Sativus L. Spesific activity of peroxidase isolated from
Raphanus Sativus L. was 33,3063 U/mg protein. Thin Layer Chromatography
(TLC) used to identify the product formation qualitatively. The measurement results
using instrument UV-Vis spectrophotometer, FTIR, and GC-MS showed that
oxidative coupling reaction products of cis-isoeugenol and trans-isoeugenol are
dimer formed by coupling the position 8-5 '. The dimer known as
dehidrodiisoeugenol.

 File Digital: 1

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S30730
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2010
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 54 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S30730 14-17-281256793 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20181951
Cover