Naskah :: Kembali

Naskah :: Kembali

Dongeng Raden Kasim; serat menak

([publisher not identified], [date of publication not identified])

 Abstrak

Naskah ini berisi dua teks, yaitu cerita tentang Raden Kasim (versi Madura) dan cerita Menak (versi Jawa). Teks bercerita tentang pengembaraan Raden Kasim mencari ilmu agama atau mengaji ke mana-mana. Cerita dilanjutkan dengan peperangan Raja Baginda Amir serta Ki Umarmaya dengan musuh-musuhnya. Naskah disalin oleh Mandrasastra pada bulan Agustus 1936 dari naskah lontar yang dipinjam dari Pastoran Kayutangan, Malang. Naskah lontar ini berasal dari Heer Blijdenstein dari Bale Arjasari.

 File Digital: 1

Shelf
 CL.38_A39.06_Dongeng_raden_kasim_Serat_Menak.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : Naskah
No. Panggil : CL.38-A 39.06
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [publisher not identified], [date of publication not identified]
Sumber Pengatalogan:
ISBN:
Tipe Konten:
Tipe Media:
Tipe Carrier:
Edisi:
Catatan Seri:
Catatan Umum: Aks. Latin; Prosa; ditulis di atas kertas bergaris; Rol 163.05
Deskripsi Fisik: 51 hlm.; 41 baris/hlm.; 34.5x22 cm.
Lembaga Pemilik: Universitas Indonesia
Lokasi: Perpustakaan UI, Lantai 2
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
CL.38-A 39.06 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20186658
Cover