Naskah :: Kembali

Naskah :: Kembali

Babad Dipanagara

([publisher not identified], [date of publication not identified])

 Abstrak

Naskah ini berisi cuplikan bait awal dan akhir setiap pupuh dari naskah induk milik J.L. Moens di Yogyakarta, berciri no. 6 dalam koleksi pribadinya (bukan naskah KBG Moens no. 6, yang sekarang berkode KBG 921). Disusun maupun disalin pada tahun 1927, oleh Moens atau stafiiya, mungkin atas permintaan Pigeaud. Teks yang diringkas di sini adalah salah satu versi Babad Dipanagara yang ternyata lain daripada versi-versi yang pernah diuraikan oleh Carey. Lihat deskripsi naskah KBG 5 untuk keterangan umum tentang versi-versi Babad Dipanagara yang ada. Peristiwa yang diriwayatkan dalam teks ini berkaitan dengan masa pemerintahan Sultan HB III, yaitu 1810 sampai dengan 1814. Kemungkinan naskah FSUI/SJ.57 merupakan sambungan naskah ini, yang melanjutkan cerita sampai ke masa HB IV dan HBV.

 File Digital: 1

Shelf
 SJ.56_L23.01_Babad_Dipanagara.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : Naskah
No. Panggil : SJ.56-L 23.01
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [publisher not identified], [date of publication not identified]
Sumber Pengatalogan:
ISBN:
Tipe Konten:
Tipe Media:
Tipe Carrier:
Edisi:
Catatan Seri:
Catatan Umum: Aks. Latin; Macapat; ditulis di atas kertas bergaris; Rol 107.08
Deskripsi Fisik: 28 hlm.; 37 baris/hlm.; 34,5x22 cm.
Lembaga Pemilik: Universitas Indonesia
Lokasi: Perpustakaan UI, Lantai 2
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
SJ.56-L 23.01 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20186706
Cover