Naskah :: Kembali

Naskah :: Kembali

Layang campur-bawur

([publisher not identified], [date of publication not identified])

 Abstrak

Pada tahun 1893, Ki Padmasusastra, seorang pujangga Keraton Surakarta, menyusun naskah Layang Campur-Bawur ini di Betawi. Setelah 40 tahun sejak dituliskannya, R. Tanaya, seorang pemerhati kesusastraan Jawa, yang banyak bergiat dalam pengumpulan naskah-naskah Jawa, maupun penerbitan buku-buku cetakan memprakarsai penyalinan teks naskah ini. Tanaya menyebutkan, bahwa teks ini diperolehnya baru sampai pada halaman ketigabelas, diawali dengan kata anak hingga kata iwak lele. Pada kelanjutannya setelah dilengkapi oleh Ki Padmasusastra, nama Layang Campur-bawur diubah menjadi Bauwarna.

 File Digital: 1

Shelf
 LL.65_A38.05_Layang_Campur_Bawur.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : Naskah
No. Panggil : LL.65-A 38.05
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [publisher not identified], [date of publication not identified]
Sumber Pengatalogan:
ISBN:
Tipe Konten:
Tipe Media:
Tipe Carrier:
Edisi:
Catatan Seri:
Catatan Umum: Aks. Jawa ; Prosa ; ditulis di atas kertas HVS ; Rol 219.05
Deskripsi Fisik: 20 hlm. ; 24 baris/hlm. ; 32.5x22.5 cm.
Lembaga Pemilik: Universitas Indonesia
Lokasi: Perpustakaan UI, Lantai 2
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
LL.65-A 38.05 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20188596
Cover