UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Aplikasi sistem ERP dengan studi kasus service order di PT JJII

Yogie Subrata; Erlinda Muslim, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2003)

 Abstrak

Enterprise resource planning (ERP) merupakan integrasi sistem dari suatu perusahaan yang secara basis data bersumber dari satu bank data yang sama dalam tujuan untuk mendapatkan keuntungan dengan operasional internal yang optimum berdasarkan sistem kendali yang spesifik berlaku dalam suatu perusahaan. Data-data yang didapat dari sistem ERP tersebut dapat dimanfaatkan sesuai dengan output yang diinginkan, misalnya untuk melihat korelasi faktor biaya dan pendapatan dalam alctiitas service order di PT JJII. Dari data yang didapat Lmtuk kegiatan tersebut untuk kurun waktu sekitar satu tahun, yaitu dari bulan Juli 2002 sampai dengan awal Juni 2003, terkumpul sekitar 90 transaksi jasa service order instalasi pompa dengan pelanggan. Data tersebut merupakan basil download langsung dari sistem SAP R/3 PT JJII, Pumps Paris & Services Department, berupa data billed non-contructual service order yang dilengkapi dengan keterangan pemakaian biaya internal dan pendapatan yang dihasilkan. Analisis terhadap data-data tersebut dilakukan dengan memakai metoda regresi dan korelasi dari vanabel biaya dan pendapatan. Dari pengolahan data tadi dibuat suatu kesimpulan akhir. Didapat suatu kesimpulan, bahwa terjadi suatu korelasi yang kuat antara faktor biaya dan pendapatan service order, dengan suatu nilai standar error tertentu, namun demikian ditinjau dari segi presentasi keuntungan terlihat adanya keberagaman yang dapat disebabkan karena tidak adanya acuan dari perusahaan dalam hal tersebut, atau adanya data yang dalam pemrosesannya tidak mengarah secara langsung terhadap service order tersebut.

 File Digital: 1

Shelf
 S37437-Yogie Subrata.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S37437
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2003
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : vi, 35 pages : illustration ; 28 cm
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S37437 14-23-12710277 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20241491
Cover