UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis unjuk kerja ATDM (Asynchronous Time Division Multiplexing) pada pentransmisian paket gambar

Dicky Rahmad; Dadang Gunawan, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1997)

 Abstrak

Pentransmisian gambar pada jaringan telekomunikasi umum (public telecommunication network) merupakan hal yang sulit untuk dilakukan. Hal ini disebabkan karena selain dibutuhkan kapasitas yang sangat besar, laju bit pada gambar merupakan nilai yang berubah-ubah (VBR), sehingga sulit untuk menjaga efisiensi saluran komunikasi dengan tetap memelihara kualitas keluaran di sisi penerima. ATDM merupakan metode multipleksing yang setiap saat mendefinisikan kembali panjang frame-nya, sehingga cocok digunakan untuk media yang bersifat VBR.
Tugas skripsi ini adalah untuk menganalisis unjuk kerja ATDM pada pentransmisian gambar. Hal pertama yang dilakukan adalah memodelkan suatu bentuk si Val gambar yang telah dikodekan, untuk menentukan parameter-parameter ATDM. Setelah itu baru dapat dibuat perhitungan antrian untuk mendapatkan unjuk kerja ATDM yang berupa nilai kemungkinan loss berbanding dengan ukuran bufer.

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S39426
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1997
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : x, 30 hlm. : ill. ; 28 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S39426 14-20-278932031 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20243607
Cover