UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis struktur mikro austempered ductile iron

Yunita Sari; Sriati Djaprie, supervisor (Universitas Indonesia, 1996)

 Abstrak

Besi tuang nodular (BTN) diberi perlakuan panas austemper untuk menghasilkan struktur matriks dan sifat mekanis yang diinginkan, yang tidak bisa diperoleh pada knndisi "as-cast". Fade penelitian ini temperatur dan waktu austemper dijadikan sebagai variabel untuk melihat pengaruhnya terhadap struktur mikro "austempered ductile iron? (ADIE yang dihasilkan. Untuk memperoleh data mengenai perbedaan matriks dari ADI akibat perubahan temperatur dan waktu austemper, maka dilakukan pengujian kekerasan makro dan mikro, penghitungan fraksi volume austenit sisa, dan pengamatan struktur mikro.
Kesimpulan yang didapat pada penelitian ini adalah peningkatan temperatur dan waktu austemper menyebabkan struktur matriks ADI yang semakin menurun nilai kekerasannya. Hal ini berkaitan erat dengan difusi karbon ke austenit selama pertumbuhan jarum-jarum ferit bainitik. Sebab pada gilirannya difusi karbon akan berpengaruh terhadap kestabilan austenit, kecepatan pertumbuhan ferit bainitik, kandungan karbon dalam ferit bainitik, dan temperatur "martensite start".

 File Digital: 1

Shelf
 S41227-Yunita Sari.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Kata Kunci

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S41227
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Universitas Indonesia, 1996
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : ix, 36 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S41227 14-19-524549274 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20244398
Cover