UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Studi analisis perpatahan lelah pada besi tuang nodular austemper 300°C dan 400°C

Simarmata, Antonius; Sriati Djaprie, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1996)

 Abstrak

Kegagalan terjadi bila komponen atau struktur tidak lagi mampu memenuhi fungsi pemakaiannya dengan baik karena perpatahan, deformasi berlebih atau deteriarasi. Kegagalan lelah terjadi akibat pembebanan dinamis (berulang). Penelitian ini dilakukan untuk menggetahui dan mengamati mekanisme serta bentuk permukaan perpatahan Ielah material besi tuang nodular austemper dengan temperatur 300°C dan 4000°C yang telah dilakukan pengujian kerahanan lelah 'putar-tekuk'. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perpatahan Ielah material austemper 300°C adalah campuran uler dan rapuh dengan struktur bainir bawah dan austemper 400°C adalah ulet penuh dengan struktur bainit atas. Selain itu perambatan rerak lelah juga dipengaruhi oleh kehadiran nadul grafit dimana nodul dapat mengalihkan arah perambatan retak lelah.

 File Digital: 1

Shelf
 S41241-Antonius Simarmata.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S41241
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1996
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : x, 86 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S41241 14-19-550609048 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20244461
Cover