UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Analisis faktor pengelolaan kinerja produktivitas alat berat pada pekerjaan penggalian basement untuk bangunan gedung di DKI Jakarta = Factor analysis of the performance management on productivity of heavy equipment on basement excavation work for buildings in DKI Jakarta

Andri Hermawan; Ismeth Abidin, supervisor; Setyo Supriyadi, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2010)

 Abstrak

Dalam pelaksanaan konstruksi Basement, peralatan konstruksi merupakan sumber daya proyek yang penting, karena keberadaan peralatan tersebut sangat diperlukan dalam pekerjaan penggalian tanah. Oleh karena itu, perlu diatur seefisien mungkin agar perbandingan antara masukan dan keluaran yang disebut produktivitas menjadi optimal sehingga. Penelitian bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor dominan yang berpengaruh terhadap kinerja produktivitas alat berat pada pekerjaan penggalian Basement dan mengetahui rekomendasi untuk peningkatan kinerja produktivitas alat berat tersebut. Tahapan penelitian adalah mengumpulkan data kuisioner, selanjutnya dianalisis dengan SPSS. Hasil penelitian adalah faktor dominan yaitu (X56) pendanaan dalam biaya perbaikan alat, kesesuaian metode kerja dengan rencana selama beroperasi (X29) dan tingkat kesediaan mekanik dibanding dengan jumlah operator alat (X70), dan model persamaan : Y = 9,196 + 1,681 X56 + 1,507 X29 + 0,681 X70.

In Basement construction, construction equipment is an important resource project, due to the existence of such equipment is needed in the work of excavation of land. Therefore, should be regulated as efficiently as possible so that the ratio between input and output is called the optimal productivity. The research aims to identify the dominant factors that influence the productivity performance of heavy equipment on Basement excavation work and know the recommendations for improved productivity performance of equipment. Our research is to collect questionnaire data, and analyzed by SPSS. The results showed that the dominant factor is (X56) for funding the cost of repair tools, conformance with the plan of working methods during operation (X29) and the level of readiness compared with the amount of mechanical equipment operators (X70), and the model equation : Y = 9.196 + 1.681 X56 + 1.507 X29 + 0.681 X70.

 File Digital: 1

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S50587
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2010
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xv, 144 hlm. : ill. ; 30 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S50587 14-17-526198986 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20248517
Cover