UI - Skripsi Open :: Kembali

UI - Skripsi Open :: Kembali

Reduksi efek interferensi cochannel pada downlink MIMO - OFDM untuk sistem mobile Wimax = Co-channel inteference reduction of downlink MIMO OFDM for mobile WiMAX system

Arya Panji Pamuncak; Muhamad Asvial, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2009)

 Abstrak

Mobile WiMAX, yang dipandang sebagai pemimpin generasi keempat sebagai akses wireless, membutuhkan skema frequency reuse agar dapat menghasilkan jangkauan layanan yang luas. Namun, dengan adanya penggunaan skema frequency reuse, maka terdapat masalah berupa interferensi cochannel. Skripsi ini membahas tentang perancangan metode untuk mereduksi interferensi cochannel pada sistem Mobile WiMAX yang menggunakan prinsip MIMO-OFDM. Metode penanganan interferensi cochannel dilakukan dengan menggunakan metode adaptive beamforming dengan algoritma MMSE. Metode ini digabungkan dengan teknik Adaptive Modulation and Coding dimana dihasilkan throughput yang besar dengan tetap menjaga nilai error yang dihasilkan. Dari simulasi yang dilakukan, terlihat bahwa metode beamforming dapat menangani masalah interferensi cochannel.

Mobile WiMAX, which will lead the 4-th generation wireless technology, needs frequency reuse scheme to give a wide coverage service. But, the use of frequency reuse scheme provides a problem called cochannel interference. The thesis describes about a method which is designed to reduce co-channel interference on Mobile WiMAX system which uses a MIMO-OFDM system. Interference rejection is done by using adaptive beamforming method that based on MMSE algorithm. The method is combined with Adaptive Modulation and coding technique that gives high throughput while minimizing the error. From the simulation, it is obtain that beamforming method can be used to reduce the cochannel interference.

 File Digital: 1

Shelf

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Open
No. Panggil : S51468
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2009
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xv, 72 hlm. ; ill ; 30 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S51468 14-17-962510867 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20248984
Cover