Akupresur dapat merangsang pelepasan oksitosin untuk induksi persalinan dan juga dapat mengelola nyeri selama persalinan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pengaruh akupresur terhadap tingkat nyeri dan lama persalinan ibu primipara. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan design cross sectional. Jumlah sampel 81 responden direkruit dari RSUD dr Slamet dan RSAD Guntur Garut.
Hasil penelitian menunjukkan karakteristik responden pada ibu yang mendapat akupresur dan tidak mendapat akupresur adalah homogen (p > alpha, α: 0,05) dan Akupresur berpengaruh secara signifikan terhadap nyeri dan lama persalinan dengan P<0,05. Sehingga akupresur efektif digunakan untuk mengurangi tingkat nyeri dan lama persalinan kala I.
Acupressure is able to stimulate the release of oxytocin for delivery induction and manage the pain during delivery term. The research is aimed to identify the influence of acupressure toward the delivery pain and its duration of Primiparaous mother. This research used quantitative with cross-sectional design method. Meanwhile, the eighty one- respondent sample of this research were collected from RSUD dr.Slamet and RSAD Guntur Garut. The result showed that the respondent?s characteristic of mother who treated with and non-acupressure was homogeny (p>alpha, α: 0, 05) and acupressure influenced toward delivery pain and duration with p<0, 05 significantly. Hence, Acupressure is effectively used in reducing delivery pain level and its duration on the first stage.