Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Beberapa masalah substansial terkait polmas

(Jurnal Polisi Indonesia, Vol. 8 (2006) Mei : 66-78, 2006)

 Abstrak

Agaknya, Surat Keputusan Kapolri nomor 737 tahun 2005
tentang Perpolisian Masyarakat tidak bertendensi seperti itu. Namun
demikian, karakter dasar CP yang longgar dan fleksibel, mau tidak
mau akan terlihat pula dalam konsep Polmas tersebut. Alhasil, selalu
(diupayakan) ada jawaban bagi setiap masalah. Sedemikian rupa
situasinya sehingga Polmas akan juga terlihat sepcrti bisa berbuat apa
saja dimana saja dan kapan saja.
Dalam kaitan ltu, penulis akan mengupas 5 (lima) hal yang
menjadi perhatian pribadi penulis, dan dapat diyalkini, konsep Polmas
pasti juga dapat mencarikan jalan keluarnya. Bagaimana kira-kira jalan
keluar tersebut?

 File Digital: 1

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : JPI-8-Mei2006-66
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Jurnal Polisi Indonesia, Vol. 8 (2006) Mei : 66-78, 2006
Sumber Pengatalogan :
ISSN :
Majalah/Jurnal : Jurnal Polisi Indonesia
Volume : 8 (2006) Mei : 66-78
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Perpustakaan UI. Lt.4
Lokasi :
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
JPI-8-Mei2006-66 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20303445
Cover