ABSTRAKSkripsi ini membahas penokohan Laksmana dalam novel Anak Bajang
Menggiring Angin karya Sindhunata dan Ramayana karya P. Lal yang telah
diindonesiakan oleh Djokolelono. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian
ini adalah sastra bandingan. Tujuan penelitian ini adalah menunjukkan citra tokoh
Laksmana dalam kedua novel tersebut melalui perbandingan penokohan. Unsur
intrinsik lainnya, meliputi tokoh, alur, tema dan amanat, latar, dan sudut pandang
juga dibahas sebagai unsur yang menunjang penokohan. Dari penelitian ini
ditemukan persamaan dan perbedaan citra tokoh Laksmana yang ditampilkan
dalam kedua novel tersebut.
ABSTRACTThis thesis concerns about the characterization of Laksmana in Anak BajangMenggiring Angin by Sindhunata and Ramayana by P. Lal which has beentranslated to Bahasa Indonesia by Djokolelono. The comparative literature theoryis used as the analysis method. The purpose is to show the image of Laksmana inboth novels through the comparison of characterization. The other intrinsicelements, such as characters, plot, theme and moral message, setting, and point ofview, are also discussed as supporting elements in analyzing the characterization.As results, there are some similarities and differences of image of Laksmana theboth novels show.