UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Konflik batin dalam novel Mudzakkarat Thabibah karya Nawal El Saadawi = Character's conflict in Mudzakkarat Thabibah by Nawal El Saadawi

Dissy Ayudia Pradana; Maman Lesmana, supervisor (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2013)

 Abstrak

Skripsi ini membahas tentang struktur cerita dan konflik batin yang terjadi dalam novel Mudzakkarat Thabibah karya Nawal El-Saadawi. Konflik yang terjadi dalam novel ini merupakan konflik antara tokoh utama dengan dirinya sendiri dan dengan orang lain. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memaparkan tentang cara menyelesaikan konflik.
Hasil dari penelitian tokoh utama dalam cerita ini melakukan beberapa tindakan dalam mengekspresikan konflik dalam dirinya, diantaranya tuntutan yang tak henti-henti terhadap diri, tindakan atau dorongan untuk menghancurkan diri sendiri, dan mengatasi konflik dengan menguasai, tawar-menawar, penarikan diri, dan campur tangan orang ketiga.

The focus of this study is about structure of the story and conflicts that happen in Mudzakkarat Thabibah novel by Nawal El-Saadawi. The conflict in this novel is the conflict between the main character with herself and with others. The purpose of this study is to describe how to resolve the conflict.
The results of the study the main character in this story take some action to express the conflict within herself, such as demands are endlessly toward self, action or encouragement to destroy themselves, and resolve the conflicts with domination, negotiation, withdrawal, and third-party intervention.

 File Digital: 1

Shelf
 S44529-Konflik batin.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S44529
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2013
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xiii, 93 hlm. : ill. ; 28 cm + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S44529 14-22-27223769 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20331262
Cover