UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Uji toksisitas dan deteksi kandungan fikotoksin pada kerang hijau (Perna viridis L.) di lokasi budidaya kerang hijau Kalibaru, Cilincing, Jakarta utara = Toxicity test and detection of phycotoxin contained in green mussels (Perna viridis L.) at green mussels aquaculture area Kalibaru, Cilincing, North Jakarta

Nita Kurnia Sari; Riani Widiarti, supervisor; Yasman, supervisor (Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2013)

 Abstrak

Telah dilakukan penelitian tentang uji toksisitas dan deteksi kandungan fikotoksin pada kerang hijau di lokasi budidaya kerang hijau Kalibaru, Cilincing, Jakarta Utara. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat toksisitas kandungan fikotoksin pada kerang hijau dengan metode BSLT, mendeteksi kandungan saksitoksin pada sampel kerang hijau dan fitoplankton dengan Jellett Rapid PSP Test, dan membandingkan hasil KLT pada ekstrak kerang hijau dan fitoplankton.
Hasil BSLT dengan analisis probit menunjukkan bahwa semua stasiunmengandungsenyawaaktifbersifattoksikdengannilaiLC50 <1000ppm, yaitu berkisar antara 96,257--125,231 ppm. Hasil Jellett Rapid PSP Test menunjukkan tidak terdapat kandungan saksitoksin pada kerang hijau dan fitoplankton. Hasil KLT menunjukkan komponen senyawa aktif pada kerang hijau tidak sama dengan sampel fitoplankton.

Research on toxicity test and detection of phycotoxin content in green mussels was conducted at green mussels aquaculture area at Kalibaru, Cilincing, North Jakarta. The aims of this research are to detect toxicity levels of phycotoxin content in green mussels by BSLT, to detect the content of saxitoxin in green mussels and phytoplankton by Jellett Rapid PSP Test, and to compare the results of TLC from the green mussels and phytoplankton extract.
The BSLT result by probit analysis showed that the green mussels at every stations contained active compounds with toxic properties, and LC50 < 1000 ppm with range values 96,257- -125,231 ppm. The Jellett Rapid PSP Test showed that there is no saxitoxin in green mussels and phytoplankton samples. TLC result showed that there was no similarity on compounds between green mussels and phytoplankton samples.

 File Digital: 1

Shelf
 S44635 Uji toksitas.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S44635
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2013
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xiii, 37 hlm. : ill. ; 28 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S44635 14-22-40208047 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20332108
Cover