Naskah :: Kembali

Naskah :: Kembali

Serat Yusup

([publisher not identified], [date of publication not identified])

 Abstrak

Teks Serat Yusup ini berasal dari Madura. Isinya menceritakan kisah Nabi Yusuf, putra Nabi Yakub yang mendapat perlakuan kasar dari saudara-saudara tirinya karena mereka iri pada Yusup. Ia juga terpaksa berpisah dengan ayah dan saudara sekandungnya, Benyamin. Pada akhir cerita, ia bisa bertemu lagi dengan keluarganya setelah ia menjadi Raja Mesir. Serat Yusup selain telah terbit dalam edisi cetak, juga telah dibahas oleh Pudjiastuti (1992) dan Arps (1991). Penjelasan lebih lanjut dapat dibaca dalam FSUI: CI 119. Kondisi naskah tidak terlalu baik, lempir banyak yang patah dan hilang, bahkan lempir pertama hanya separuh, huruf juga sudah tidak terlalu jelas terbaca, lempir ke-54 hanya 1 larik, dan lempir 54r kosong. Penomoran lempir juga tidak berurut.

 File Digital: 1

Shelf
 CI 7-KM 14 Serat Yusup.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : Naskah
No. Panggil : CI.7-KM 14
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [publisher not identified], [date of publication not identified]
Sumber Pengatalogan:
ISBN:
Tipe Konten:
Tipe Media:
Tipe Carrier:
Edisi:
Catatan Seri:
Catatan Umum: Aks. Jawa; Macapat; ditulis di atas daun lontar
Deskripsi Fisik: 66 lempir.; 4 baris/lempir; 50x3 cm.
Lembaga Pemilik: Universitas Indonesia
Lokasi: Perpustakaan UI, Lantai 2
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
CI.7-KM 14 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20335323
Cover