UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengetahuan dan faktor lain yang berhubungan dengan Perilaku pencegahan Infeksi Bidan pada Saat Persalinan di Korwil Barat kabupaten Pacitan Tahun 2013 = Knowledge and Other Factors Related to be behavior midwives prevention of Infection Labour in The West Regional Pacitan District in 2013

Tri Utami; Fatma Lestari, supervisor (Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2013)

 Abstrak

Prosedur pencegahan infeksi merupakan cara yang paling efektif untuk menurunkan risiko tertular penyakit berbahaya seperti HIV/AIDS dan hepatitis B. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengetahuan dan faktor lain yang berhubungan dengan perilaku pencegahan infeksi bidan saat pertolongan persalinan di Korwil Barat Kabupaten Pacitan tahun 2013. Desain dalam penelitian ini adalah cross sectional, dengan sampel semua bidan yang melakukan pertolongan persalinan di Korwil barat dengan jumlah 48 orang menggunakan kuesioner dan ceklis. Bidan yang berperilaku baik sebanyak 52,1%, ada hubungan antara pengetahuan dengan perilaku pencegahan infeksi.

Infection prevention procedures is the most effective way to reduce the risk of spead dangerous disease as HIV/AIDS and hepatitis B. This study aims to know the relationship between knowledge and other factors with behavior of midwives infection prevention when aid deliveries in the West Regional Pacitan in 2013. Design in this study is cross-sectional, with samples of all the midwives who help labor in the West Regional such 48 the number of people using a questionnaire and checklist. Midwives who behave well as much as 52,10, there is a relationship between knowledge of the behavior prevention of infection.

 File Digital: 1

Shelf
 S52834-Tri Utami.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S52834
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2013
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xix, 77 hlm.: ill.; 28 cm + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S52834 14-23-84716538 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20345567
Cover