UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Analisis praktik keperawatan kesehatan masyarakat perkotaan pada pasien kanker payudara pasca mastektomi di Ruang Rawat Bedah Gedung A RSUPN Cipto Mangungkusumo Jakarta = The profession practice analytical of urban nursing health of patient with breast cancer post mastectomy in RSUPN Cipto Mangunkusumo

Rahayu Setiyawati; Debie Dahlia, supervisor (Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2013)

 Abstrak

Kanker payudara merupakan salah satu masalah kesehatan utama di perkotaan. Mastektomi sebagai tindakan pembedahan kanker payudara, berpotensi menyebabkan penurunan rentang gerak, kekakuan bahu, dan limfedema pada lengan sisi payudara yang mengalami pembedahan, terutama jenis modified radical mastectomy (MRM). Karya ilmiah akhir ini bertujuan untuk menggambarkan asuhan keperawatan pasien kanker payudara pasca mastektomi. Latihan rentang gerak pada lengan yang terkena bertujuan untuk meningkatkan rentang gerak dan mencegah kekakuan bahu serta limfedema. Hasil penerapan latihan rentang gerak menunjukkan bahwa terjadi peningkatan rentang gerak dan tidak terjadi kekakuan bahu serta limfedema. Perawat perlu mengajarkan latihan rentang gerak lengan pada pasien pasca mastektomi untuk meningkatkan kualitas hidup pasien.

Breast cancer is one of the mayor health problems in urban area. Mastectomy as a treatment of breast cancer potentially cause lymphoedema, decrease range of motion, and shoulder stiffness of the arm was had mastectomy, especially the type of modified radical mastectomy (MRM). This paper was aimed to explore nursing process of patient post mastectomy. Range of motion exercise was aimed to increase range of motion and prevent shoulder stiffness and lymphoedema. Patient showed the increasing of range of motion and shoulder stiffness and lymphoedema did not occur after doing exercise. Based on finding, Nurses have to teach range of motion exercise to patient post mastectomy to increase their quality of life.

 File Digital: 1

Shelf
 PR-Rahayu Setiyawati.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tugas Akhir
No. Panggil : PR-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2013
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xii,44 hlm. ; 30 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
PR-Pdf 16-24-73035253 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20351512
Cover