ABSTRAKTesis ini bertujuan melacak persepsi pasien Jamkesmas terhadap kualitas
pelayanan kesehatan di RSUD Aek Kanopan Labuhanbatu Utara dengan metode
Service Performance (Serperf). Hasil penelitian menunjukkan bahwa karakteristik
(jenis kelamin, usia dan pendidikan) tidak memberikan pengaruh terhadap
kepuasan pasien. Setelah dilakukan evaluasi terhadap atribut-atribut dimensi
kualitas dengan menggunakan Importance Performance Analisys ditemukan
delapan atribut yang harus menjadi prioritas perbaikan untuk meningkatkan
kualitas pelayanan RSUD Aek Kanopan. Tingkat kepuasan pasien yang diukur
dengan criteria Custumer Satisfaction Index (CSI) ditemukan nilai CSI paling
rendah terdapat pada pelayanan di ruang periksa, meskipun demikian secara
keseluruhan pelayanan di RSUD Aek Kanopan telah memenuhi criteria puas pada
pasien.
ABSTRACTThe aim of this study is to investigate the patients perception of health care
quality in RSUD Aek Kanopan Labuhanbatu Utara with Service Performance
analisys (Servperf). The result show that patients perception was not associated
with patients characteristic (gender, age, education). Using Importance
Performance Analisys to evaluate the attributes of quality dimention, finding
indicate there are eight attributes that has to be priority to improve the healthcare
quality in RSUD AekKanopan. Measured based on valuation Custumer
Satisfaction Index demonstrated that patients satisfaction drop on physician
service, despite this overall healthcare in RSUD Aek Kanopan have met the
patients satisfied criteria.