ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah menguji pengaruh jarak spasial terhadap kolaborasi kreatif, khususnya pada tahap idea generation dan idea selection dengan menggunakan desain experimental. tesis ini menguji hipotesis bahwa jarak spasial akan berpengaruh positif pada idea generation, namun akan berpengaruh negative pada idea selection.
Bagian pendahuluan akan membahas fenomena internet yang memungkinkan kolaborasi kreatif berlangsung jarak spasial yang berjauhan untuk berkolaborasi kreatif serta optimisme para pendidik terhadap internet untuk mempersempit kesenjangan kualitas pendidikan antara pulau Jawa dan luar jawa.
ABSTRACTThe purpose of this study was to examine the effect of spatial distance on creative collaboration, especially at the idea generation and idea selection stages using experimental designs. this thesis examines the hypothesis that spatial distance will have a positive effect on idea generation, but will negatively affect idea selection.
The introductory section will discuss internet phenomena that allow creative collaboration to take place far apart spatial distance for creative collaboration and optimism of educators on the internet to narrow the gap in the quality of education between Java and outside Java.