UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis pengaruh struktur kepemilikan terhadap nilai perusahaan yang terdaftar di BEI tahun 2009-2012 = The analyze of effect ownership structure to firm value in companies listed as a member of Bursa Effect Indonesia year 2009-2012

Ramdhani Ilham Pratama; Bernardus Yuliarto Nugroho, supervisor; Pantius Drahen Soeling, examiner; Saragih, Ferdinand Dehoutman, examiner (Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variabel struktur kepemilikan seperti kepemilikan manajerial, kepemilikan bank, dan konsentrasi kepemilikan terhadap nilai perusahaan yang diukur dengan menggunakan Tobin's Q. Metode pengujian yang digunakan dalam penelitian adalah regresi linear berganda, regresi non-linear, regresi piecewise, dan two stage least square. Hasil dari penelitian menunjukkan variabel konsentrasi kepemilikan mempunyai pengaruh negatif signifikan terhadap nilai perusahaan, sedangkan kepemilikan bank, kepemilikan manajerial memiliki pengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan, sedangkan regresi 2SLS menunjukkan tidak ada pengaruh simultan antara kepemilikan manajerial dan nilai perusahaan.

The aim of this research is to analyze ownership structure (ownership concentration, insider ownership, bank ownership) of firm value which is proxied by Tobin's Q. This research uses multiple regression, non-linear regression, piecewise regression and 2SLS. The result of this study shows that ownership concentration has negatif significant effect to firm value. Furthermore, insider ownership and bank ownership have positif significant effect to firm value, while 2SLS regression has no simultaneous effect on insider ownership and firm value.

 File Digital: 1

Shelf
 S54743-Ramdhani Ilham Pratama.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S54743
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Universitas Indonesia, 2014
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resources
Deskripsi Fisik : xvi, 98 pages : illustration ; 30 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S54743 14-18-573771944 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20385687
Cover