UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Eksploitasi terhadap F perempuan hamil yang dijadikan kurir narkoba sebagai kekerasan berbasis gender = Exploitation towards F pregnant woman as drug courier as gender based violence/ Azhara Khayati, author

Azhara Khayati; Iqrak Sulhin, examiner; Herlina Permata Sari, examiner; Ferdinand T. Andi Lolo, examiner ([Publisher not identified] , 2014)

 Abstrak

ABSTRAK
Skripsi ini membahas eksploitasi pada F (perempuan hamil kurir narkoba) sebagai
kekerasan berbasis gender. Skripsi ini melihat latar belakang F dilibatkan dalam
penyelundupan narkoba serta bentuk bentuk eksploitasi yang terjadi pada F oleh
kekasihnya sebagai bagian dari transnasional organized crime. Teori dalam
penelitian ini ialah politik seksual, feminis radikal dan feminist legal theory.
Pendekatan kriminologi feminis dan kritis digunakan dalam mengkaji eksploitasi
terhadap F. Metode yang digunakan ialah metode kualitatif melalui wawancara
mendalam.. Penelitian ini menemukan, keterlibatan F dalam perdagangan ilegal
narkoba melalui romantisme cinta yang diciptakan oleh kekasihnya. F mengalami
eksploitasi pada tubuhnya sebagai bentuk kekerasan berbasis gender. F juga
memberi pemaknaan terhadap eksploitasi yang dialaminya, serta bagaimana
respon sosial formal terhadap F merupakan bentuk dari penegakan hukum tidak
sensitif gender.

ABSTRACT
This research discuss about exploitation happens towards F (pregnant women as
drug courier) as gender based violence. This research sees background of F
involved in drug smuggling and exploitation happens toward F by her lover as
part of transnational organized crime. Theory used in this research are sexual
politic, feminist radical theory, and feminist legal theory. Feminist criminology
and critical approach used to explain how exploitation toward F. Method used in
this research is qualitative by depth interview. This research found F involved in
drug trafficking by love romanticism created by her lover. F experienced
exploitation toward her body as gender based violence. This research also
explains F?s understanding about exploitation towards her and social formal
responds towards F as form of non-sensitive gender criminal justice system.

 File Digital: 1

Shelf
 S55457-Azhara Khayati.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S55457
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2014
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; Computer (rdadontent)
Tipe Carrier : Volume ; online resource
Deskripsi Fisik : x, 78 pages ; 30 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S55457 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20386123
Cover