UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengaruh waktu dari pengekstraksian TiO2, dari bahan baku ilmenit dengan menggunakan plasma non-thermal = Effect of time of extraction of raw ilmenite TiO2 by using plasma non-thermal

Annisa Rizkia Irawan; Sri Harjanto, supervisor; Bambang Priyono, examiner; Rini Permanawati, examiner; Anto Tri Sugiarto, examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

Sumber daya mineral yang terdapat di Indonesia memiliki nilai yang berlimpah. Dengan sumber daya yang melimpah tersebut sangat menguntungkan untuk memfokuskan kegiatan riset dan pengembangannya, seperti sel bahan bakar hydrogen, energi nuklir dan sel surya yang sedang dimanfaatkan untuk kebutuhan energi dunia sebagai pembangkit listrik. Penelitian ini berfokus pada pengembangan teknologi ekstraksi senyawa TiO2 dari Ilmenit ini dengan pengembangan teknologi yang ada pada dewasa ini. Dengan penggunaan plasma non-thermal untuk memproduksi TiO2 dengan pengaruh waktu selama 2 jam dan 6 jam. Hal yang ingin dilihat dalam penelitian ini adalah komposisi kimia, luas permukaan, %recovery dan penyebaran fasa. Plasma non-thermal itu sendiri menggunakan proses ozonisasi dengan penembakan O3 dengan umpan O2 sebanyak 3 L/min. Penelitian ini merupakan pengembangan teknologi ekstraksi baru yang terbarukan dan lebih efisien.

Mineral resources that exist in Indonesia has abundant value. With abundant resources is very advantageous to focus the research and development activities, such as hydrogen fuel cells, nuclear energy and solar cells are being utilized for the world's energy needs as power plants. This study focuses on the development of extraction technology of compound TiO2 Ilmenite is the development of technologies that exist at present. With use of non-thermal plasma to produce TiO2 with time influence for 2 hours and 6 hours. Things to see in this study is the chemical composition, surface area,% recovery and deployment phase. Non-thermal plasma itself using ozonization process with shooting O3 with O2 feed as much as 3 L / min. This research is the development of new extraction technologies are renewable and more efficient.

 File Digital: 1

Shelf
 S56450-Annisa Rizkia Irawan.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S56450
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2014
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xi, 58 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S56450 14-23-37954112 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20387844
Cover