UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengaruh efektivitas dewan komisaris dan komite audit kepemilikan keluarga dan kualitas audit terhadap biaya ekuitas = The effect of the effectiveness of board commissioners and audit committee family ownership and audit quality to cost of equity

Intan Christiana Sari; Vera Diyanti, supervisor; Nurul Husnah, examiner; Emil Bachtiar, examiner (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari efektivitas dewan komisaris dan komite audit, kepemilikan keluarga dan kualitas audit terhadap biaya ekuitas perusahan. Penelitian ini menggunakan sampel 68 perusahaan manufaktur (340 observasi) yang terdaftar di BEI periode 2008-2012. Hasil penelitian ini memberikan bukti bahwa efektivitas dewan komisaris dan komite audit berpengaruh signifikan negatif terhadap biaya ekuitas. Kepemilikan keluarga yang diukur dengan hak kendali keluarga berpengaruh signifikan positif terhadap biaya ekuitas. Sementara itu kualitas audit yang diukur dengan KAP big four dan non big four tidak berpengaruh signifikan terhadap biaya ekuitas.

This research aims to examine the effect of the effectiveness of board commissioners and audit committee, family ownership and audit quality on cost of equity. The sample of this research are 68 manufacture firms (340 observations) listed in Indonesia Stock Exchanges period 2008-2012. This study gives evidence that the effectiveness of the Board Commissioners and Audit Committee have a negative significant effect on cost of equity. Family ownership measured by family control rights have a positive significant effect on cost of equity. Meanwhile, audit quality measured by KAP big four and non big four have no significant effect on cost of equity.

 File Digital: 1

Shelf
 S55818-Intan Christiana Sari.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Kata Kunci

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S55818
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xv, 103 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S55818 14-19-562056157 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20387864
Cover