UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Kepaduan grup dalam mengurangi kemalasan sosial = Group cohesiveness in moderating social loafing

Pili, Alfredo Sebastianus Soi; Ike Anggraika, supervisor (Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

Penelitian ini berfokusan pada kepaduan grup dalam mengurangi kemalasan social dengan memanipulasi grup para peserta menjadi grup berpasangan dan menguji apakah aspek keakraban dalam pertemanan bisa meningkatkan kepaduan Para peserta adalah mahasiswa universitas Para peserta dibagi menjadi kondisi koaktif dan kolektif dengan kondisi kolektif dibagi menjadi grup kolektif tinggi dan rendah 35 peserta yang merupakan mahasiswa dari University of Queensland mengikuti kegiatan dimana mereka diminta untuk menghasilkan gagasan dan kemalasan sosial diukur dari total jumlah gagasan yang dihasilkan oleh para peserta Hasil dari penelitian menunjukan bahwa grup dengan kepaduan tinggi secara signifikan menunjukan tingkat kemalasan sosial yang lebih rendah ketika dibandingkan dengan grup berkepaduan rendah Namun penelitian ini tidak dapat megindikasikan situasi kemalasan sosial yang terjadi secara umum Riset mengindikasikan bahwa kepaduan grup dapat mengurangi kemalasan sosial dengan keakraban dalam pertemanan menjadi aspek yang meningkatkan kepaduan dalam grup Kata kunci kemalasan sosial kepaduan grup mahasiswa universitas.

The current study focused on group cohesiveness in moderating social loafing by manipulating group into pairs and tested if the aspect of close friendship could enhance the cohesiveness. Participants were university students. They were divided into coactive and collective conditions, with collective condition being divided into high collective and low collective group. Participants engaged in idea-generating task and social loafing was measured according to the quantity of the written ideas being exerted. Result indicated that group with high cohesiveness loafed significantly less than low cohesive group. However, the study failed to indicate general occurrence of social loafing. Research proved that cohesiveness could reduce social loafing, with close friendship being the aspect that enhances cohesiveness in-group.

 File Digital: 1

Shelf
 TA-Alfredo Soi.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tugas Akhir
No. Panggil : TA-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2014
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : iv, 13 hlm. : ill. ;30 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
TA-pdf 16-22-55859815 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20392953
Cover