UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Analisis praktik klinik keperawatan kesehatan masyarakat perkotaan : asuhan keperawatan kehamilan remaja dengan kondiloma akuminata di ruang postpartum lantai 2 zona B gedung A RSUPN Cipto Mangunkusumo Jakarta = Clinical practice analysis of urban health nursing nursing care in adolescent pregnancy with condilomaacuminata at postpartum room 2 rd floor B zone A building RSUPN Ciptomangunkusumo Jakarta

Linda Ernawati; Tri Budiati, supervisor (Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

Kehamilan remaja menjadi masalah tersendiri terutama di perkotaan . Kondisi ini menimbulkan risiko stress baik bio, psikis, kultutal serta spiritual yang terjadi pada ibu , bayi dan keluarga. Tujuan penulisan ini adalah memaparkan intervensi keperawatan prenatal dan postnatal pada Kehamilan remaja dengan Kondiloma Akuminata. Kondiloma Akuminata merupakan salah satu penyakit menular seksual yang disebabkan oleh Human Papiloma Virus, faktor penyebabnya akibat perilaku gaya hidup bertukar-tukar pasangan yang sangat dekat hubungannya dengan permasalahan kesehatan di perkotaaan. Sectio Cesaerea adalah cara yang tepat untuk menghindari terkontaminasi bayi karena HPV. Pemberian teknik relaksasi dan edukasi kesehatan membantu klien mengurangi kecemasan dan nyeri.

Adolescent Pregnancy become problem in urban problem Health, this condition leads to the of risk of bio-psiko socio-cultural and Spritual stressor that can be occur to mother, baby and family. The purpose of this script to describe pre and post natal nursing intervention in Adolescent Pregnancy with Condiloma Acuminata. Condiloma Acuminata is a sexual transmitted disease that is caused by Human Papiloma Virus. The presdisposing factor is free sex life style. Sectio Caesarian is the right treatment to aroid HPV contamination to the baby. Relation technique and Health Education can decrease patient's pain post op Sectio Caesarian and anxiety.

 File Digital: 1

Shelf
 PR-Linda Ernawati.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tugas Akhir
No. Panggil : PR-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2014
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xii, 63 hlm. : ill. ; 28 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
PR-Pdf 16-24-65697205 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20392975
Cover