UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Pengaruh religiusitas terhadap toleransi mahasiswa studi pada empat fakultas di universitas indonesia = The correlations between student s religiosity towards tolerance a study in four faculites in universitas indonesia

(Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

[Religiusitas dan toleransi sering menjadi bahasan yang memiliki keterkaitan. Di sisi
lain, bahasan agama dan keagamaan sering dihindari karena ada kecenderungan untuk
menerima nilai agama dengan apa adanya. Pada dasarnya, penelitian ini ingin melihat
bagaimana religiusitas mempengaruhi toleransi mahasiswa di empat fakultas, dengan
menggunakan pendekatan sequential explanatory mix methodology dengan
mendahulukan penelitian kuantitatif, disusul dengan penelitian kualitatif. Penelitian
ini mendapati bahwa tedapat hubungan negatif antara religiusitas toleransi. Salah satu
hal yang mempengaruhi hubungan negatif tersebut adalah adanya peran-peran dari
organisasi keagamaan yang memiliki nilai-nilai yang cenderung bertentangan dengan
sikap toleransi.;Religiosity and tolerance are two topics that often seen as interrelated. But on the
other hand, the topics of religion and/or religiosity are often avoided due to the
tendency to take religious values for granted. This research mainly aims to see on
how religiosity affects university student?s tolerance using sequential explanatory mix
methodology approach with quantitative approach prioritized, followed by a
qualitative approach. This research mainly finds that religiosity do negatively affects
student?s tolerance. This research also finds that religious organization plays a role on
having and shaping students with values which are opposites with the values of
tolerance, Religiosity and tolerance are two topics that often seen as interrelated. But on the
other hand, the topics of religion and/or religiosity are often avoided due to the
tendency to take religious values for granted. This research mainly aims to see on
how religiosity affects university student’s tolerance using sequential explanatory mix
methodology approach with quantitative approach prioritized, followed by a
qualitative approach. This research mainly finds that religiosity do negatively affects
student’s tolerance. This research also finds that religious organization plays a role on
having and shaping students with values which are opposites with the values of
tolerance]

 File Digital: 1

Shelf
 S57914-rifqi muammar rianputra .pdf :: Unduh

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S57914
Program Studi :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xiv, 119 hal. : ill. ; 29 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S57914 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20403047
Cover