Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Kematian benih ikan Kerapu Lumpur (Epinephelus suilus) yang terinfeksi oleh Diplectanum sp. dan Trochodina sp.

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Penelitian ini adalah untuk mengetahui jenis dan derajat infestasi ektoparasit penyebab kematian benih ikan kerapu lumpur (Epinephelus suilus) yang dipelihara dalam tangki bervolume 3 m3. Dua puluh ekor ikan dengan bobot badan berkisar 1,2 – 3,9 g dan panjang total berkisar 4,1 – 7,0 cm diambil sebagai sampel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Diplectarum sp. Dan Trichodina sp. ditemukan pada semua pada semua spesimen dengan kandungan parasit masing-masing sebanyak 324,15 dan 84,8 per ekor ikan.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : MPARIN 8 (1-2) 1995
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 02155141
Majalah/Jurnal : Majalah Parasitologi Indonesia=The Indonesian Journal of Parasitology 8 (1) Januari 1995. Hal. : 43 – 47
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
MPARIN 8 (1-2) 1995 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20407676
Cover