Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Efektifitas kelambu celup permetrin dan lamda sihalotrin terhadap vektor malaria di Irian Jaya dengan menggunakan gubuk percobaan

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Pada saat ini telah dikembangkan penggunaan kelambu yang dicelup dengan insektisida sebagai suatu cara dalam penanggulangan vektor malaria. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui efektivitas kelambu yang dicelup permetrin dan lamda siholotrin terhadap vektor malaria di Tipuka, Irian Jaya denagn menggunakan gubuk percobaan. Parameter yang dievaluasi adalah efek bunuh, efek iritan, dan efek halau kelambu celup permetrin dan lamba sihalotrin. Dosis permetrin yang digunakan adalah 500 mg/m2 dan lamda sihalotrin 25 mg/m2. Pengamatan dilakukan sebanyak 53 kali selama 6 bulan. Hasil penelitian menunjukkan kelambu celup lamda sihalotrin 25mg/m2 mempunyai efek deterent yang lebih besar dibanding kelambu celup permetrin tetapi efek bunuhnya lebih kecil dibanding kelambu celup permetrin terhadap vektor malaria di Tipuka, Irian Jaya. Efek excito-reppelent tidak berbeda antara kelambu celup permetrin dan lamda sihalotrin.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : MPARIN 10 (1-2) 1997
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 02155141
Majalah/Jurnal : Majalah Parasitologi Indonesia=The Indonesian Journal of Parasitology 10 (2) Juni 1997. Hal. : 92 - 99
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
MPARIN 10 (1-2) 1997 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20407959
Cover