Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Tasawuf sebagai solusi krisis spiritual bangsa Indonesia

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Tasawuf sebagai cara mendekatkan diri pada Allah SWT, bisa menyadarkan manusia mengenai asal-muasal, dasar wujud, sumber kekuatan, tempat bersandar, bergantung dan kembali. Tasawuf dapat menghubungkan manusia dengan allah sehingga manusia bisa menjalin hubungan pribadi dengan-Nya melalui tauhid, bisa mempertemukan manusia dengan Yang Maha Kuasa sehingga manusia bisa bermitra kerja dengan Nya melalui taqwa, dan juga menyatukan manusia dengan allah sehingga manusia bisa bersinergi dengan kekuatan-Nya yang tidak terbatas melalui tawakal. Tasawuf dapat menjadi solusi krisis spiritual bangsa Indonesia sekarang ini, krisis pengetahuan, kesadaran dan pengalaman tentang allah, sehingga manusia merasa tidak membutuhkan allah dan bisa hidup tanpa-Nya. Padahal dalam kenyataan manusia sepenuhnya bergantung kepada Allah, dan tidak bisa hidup, bergerak dan beraktivitas kecuali dengan kekuatan-Nya.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : JTW 1:2 (2012)
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 20892780
Majalah/Jurnal : Jurnal Tasawuf 1:2 Juli (2012). Hal: 253-272
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan Universitas Indonesia, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
JTW 1:2 (2012) TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20407999
Cover