Artikel Jurnal :: Kembali

Artikel Jurnal :: Kembali

Ilusi uang, pengaruh jumlah nol pada tampilan harga terhadap willingness to pay

([Publisher not identified] , [Date of publication not identified] )

 Abstrak

Dalam waktu dekat pemerintah Indonesia akan meluncurkan kebijakan redenominasi yang memangkas jumlah nol pada rupiah sebanyak 3 digit. Penelitian ini berusaha untuk melihat pengaruh dari pengurangan jumlah nolpada tampilan harga terhadap terjadinya ilusi uang yang diukur melalui skor willingness to pay (WTP). Partisipan merupakan mahasiswa fakultas psikologi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta (N= 136). Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat tingkat pengaruh antara jumlah nol terhadap WTP (F(3,132) = 3,235, p<0,05), namun dengan tingkat pengaruh yang berbeda-beda pada setiap jenis treatment. Diharapkan penelitian ini turut berguna bagi para pengambil kebijakan, pelaku pasar, maupun konsumen di Indonesia dalam merespon rencana redenominasi.

 Metadata

Jenis Koleksi : Artikel Jurnal
No. Panggil : JIPM 1:1 (2012)
Subjek :
Sumber Pengatalogan :
ISSN : 02166860
Majalah/Jurnal : Jurnal Ilmiah Psikologi Manasa 1 (1) 2012 Hal. : 57-65
Volume :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Akses Elektronik :
Institusi Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 4, R. Koleksi Jurnal
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
JIPM 1:1 (2012) TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20409278
Cover