UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisiskelayakan pengembangan jalur produksi jasa baru oleh perusahaan induk menggunakan konsep revised balance sheet = Feasibility analysisof new service production line development by holding company using revised balance sheet concept

Farras Naufal; Sri Bintang Pamungkas, 1945-, supervisor; Akhmad Hidayatno, examiner; Armand Omar Moeis, examiner; Komarudin, examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2015)

 Abstrak

Di Indonesia proses pembersihan tangki penyimpanan minyak mentahmasih menggunakan sistem pembersihan konvensional, dimana endapan minyak mentah di dalam tangki (sludge) akan dikeruk dan akan langsung dibuang kedalam pits penampungan, padahal 70% dari sludge tersebut masih mengandung minyak mentah yang layak produksi, dan merupakan bahan B3 (bahan berbahaya dan beracun). PT X yang merupakan perusahaan milik pemerintah menyadari adanya kerugian dalam penggunaan sistem konvensional pada proses pembersihan tangkiminyak mentah, berencana akan mengembangkan usahanya pada jasa pembersihan tangki dengan sistem baru, yaitu dengan menggunakan teknologi Blabo Automated Tank cleanig System, dengan sistem ini proses pembersihan minyak mentah dapat dilakukan dengan lebih cepat, lebih aman, lebih ramah lingkungan, dan sisa pembersihan (sludge) dapat direcovery menjadi minyak mentah yang layak produksi.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah pengembanagan bisnis yang dilakukan PT X layak untuk dilakuakan, dengan menggunakan financial feasibility analysisberdasarkan NPV, IRR, DiscountedPayback period, Benefit cost ratio, danProfitability ratio. hasil analisis kelayakan tersebut diuji lebih lanjut dengan menggunakan Sensitfity Analysisuntuk variabel yang paling kritis terhadap bisnis ini. Analisis akan dilanjutkan denganmembuat proforma neraca keuangan pengembangan bisnis ini, setelah itu penelitian akan dilanjutkan dengan menganalisis pengaruh pengembangan bisnis terhadap keuangan perusahaan berdasarkan prroforma neraca keuangan PT X dengan teknik Revised balance sheet.
In Indonesia, the crude oil storage tank cleaning is still using conventional cleaning systems, where deposits of crude oil in the tank (sludge) will be dredged and will be directly discharged into the pits shelter, whereas 70% of the sludge still contains crude oil which can used for production, and it is hazardous materials. PT X which is a government-owned company is aware of the disadvantages in the use of the conventional system on a crude oiltank cleaning process, PT X plans to expand its business on tank cleaning services using new system, using Blabo cleanig Automated Tank System technology, with this system the tank cleaning process can be faster, safer, more environmentally friendly, and the sludge can be recovered into a viable crude oil production. The purpose of this study is to determine whether the business development conducted by PT X is feasible, using the financial feasibility analysis based on NPV, IRR, Discountedpayback period, Benefit cost ratio and Profitability ratio. the results of the feasibility analysiswill befurther tested using Sensitfity Analysis for the most critical variables for this business. The analysis will be continued by making a projectionof Financial Statement of this business and also the financial statement of PT X as the holding company after invested the funds to develop this business. The ?revised balance sheet? become the basic of the analysis on this paper.

 File Digital: 1

Shelf
 S59576-Farras Naufal.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S59576
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2015
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; Computer (rdadontent)
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xv, 94 pages : illustration ; 30 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S59576 14-24-98811288 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20411347
Cover