UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Perancangan, pembuatan, dan pengujian konsumsi energi lemari pendingin berdasarkan SNI ISO/IEC 17025:2008 dengan metode uji SNI ISO 15502:2009 = Design construction and testing energy consumption on refrigerator household based on SNI ISO/IEC 17025:2008 with test methods SNI ISO 15502:2009 / Eric Pangihutan Limbong

Limbong, Eric Pangihutan; Nasruddin; Muhammad Idrus Alhamid, examiner; Budihardjo, examiner; Panjaitan, Jefri, examiner ([Publisher not identified] , 2015)

 Abstrak

ABSTRAK
Kebutuhan energi saat ini sangatlah tinggi seiring dengan pertumbuhan ekonomi serta perkembangan zaman. Namun sebaliknya, sumber daya energi semakin menipis. Oleh karena itu, kita memerlukan berbagai usaha dalam penghematan energi serta pemakaian produk-produk yang hemat energi. Program energi labeling perlu dilakukan khususnya pada lemari pendingin rumah tangga yang selalu beroperasi serta sangat diminati oleh masyarakat. Pengujian ini dilakukan sebagai salah satu upaya konservasi energi dengan mengadakan pengujian lemari pendingin berdasarkan SNI ISO 15502:2009 dimana kondisi temperature lingkungan dikondisikan sebesar 32 °C. Dari hasil pengujian ini didapatkan konsumsi energi lemari pendingin ini sebesar 1,873 kWh/24 jam dengan M-Packages sebagai beban pendinginan seberat 15 kg.

ABSTRACT
Current energy needs is extremely high along with economic growth and development period. But on the contrary, energy resources is dwindling. Therefore, we need a variety of efforts in energy saving and the use of products that are energy efficient. Energy labeling program needs to be done, especially in the household refrigerator that always operational and in great demand by the public. The test is performed as one of the energy conservation efforts by conducting tests refrigerator based on SNI ISO 15502:2009 where it?s setting ambient temperature conditions of 32°C. From these test results, obtained refrigerator energy consumption of 1.873 kWh/24 h and M-Package as the cooling load with weight 15 kg.

 File Digital: 1

Shelf
 S60243-eric_pangihutan_limbong.pdf :: Unduh

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S60243
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2015
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; Computer (rdadontent)
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xii, 89 pages : illustration ; 28 cm
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S60243 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20411365
Cover