UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Ruang bawah tanah = Underground space/ Nindy Asrifah Damanik

Damanik, Nindy Asrifah; Sihombing, Antony, supervisor; Azrar Hadi H. Ramli, examiner; Evawani Ellisa, examiner ([Publisher not identified] , 2015)

 Abstrak

ABSTRAK
Ruang bawah tanah adalah ruang yang berada di bawah permukaan tanah. Ruang ini memiliki sejarah penggunaan yang dianggap kelam. Berbeda dengan ruang atas tanah yang dianggap mampu memenuhi kebutuhan pengguna ruangnya untuk beraktivitas dengan nyaman, ruang bawah tanah kerap memberikan kesan tidak nyaman untuk digunakan. Pertanyaannya adalah apakah ruang bawah tanah pada akhirnya mampu menggantikan fungsi ruang atas tanah? Skripsi ini akan membahas mengenai berbagai studi literatur yang berkaitan dengan ruang bawah tanah, hal apa yang membuat pengguna ruangnya enggan untuk beraktivitas di dalamnya, dan bagaimana cara memaksimalkan fungsi ruang bawah tanah sehingga ruang bawah tanah dapat digunakan dengan nyaman. Literatur yang telah dipelajari akan digunakan sebagai dasar saat melakukan survey lapangan, unuk kemudian diuji melalui analisis terhadap studi kasus ruang bawah tanah di Kota Jakarta.

ABSTRACT
Underground space is a space that is located below ground level. This space has its very own history of use that is considered to be horrific. Different from aboveground space that is considered to be able to satisfy the user?s needs to pleasantly do their activities in it, underground space is often giving the impression of discomfort in using it. The question is whether underground space is able to replace the function of aboveground space? This paper will discuss about various literatures that are related to underground space, what makes space users are reluctant to do their activities in it, and how to maximize the function of underground space to make it comfortable to use. Literatures will be used as the basis for the field survey, then they will be examined through analizing the case studies of underground space in Jakarta.

 File Digital: 1

Shelf
 S60202-nindy_asrifah_damanik.pdf :: Unduh

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S60202
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2015
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; Computer (rdadontent)
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xv, 62 pages : illustration ; 28 cm
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S60202 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20411612
Cover