UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Evaluasi desain headrace, headtank, dan penstock pada pembangkit listrik tenaga mini-hidro Way Giham = Design evaluation of headrace, headtank, and penstock of Way Giham mini-hydro power plant

Zainudin Zuhri; Herr Soerjantono, supervisor; R.R. Dwinanti Rika Marthanty, supervisor; Toha Saleh, supervisor; Siti Murniningsih, examiner (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2015)

 Abstrak

Keberhasilan Pembangkit Listrik Tenaga Mini-hidro (PLTM) Way Giham ditentukan oleh desain headrace, headtank, dan penstock. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi desain headrace, headtank, dan penstock pada PLTM Way Giham. Evaluasi dilakukan pada kapasitas aliran dan stabilitas dinding headrace, kapasitas aliran dan tampungan headtank, serta kapasitas aliran dan kapasitas tekanan penstock. Evaluasi dilakukan dengan menggunakan persamaan Manning dan standar American Society of Mechanical Engineers (ASME).
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa desain eksisting untuk: headrace memiliki kapasitas aliran cukup dan aman dari guling ataupun geser, headtank memiliki kapasitas aliran dan tampungan yang cukup, dan penstock memiliki kapasitas aliran yang cukup namun ketebalan pipa belum cukup kuat untuk menahan tekanan water hammer.

The scuccess of Way Giham Mini-hydro Power Plant is determined by the design of headrace, headtank, and penstock. The purpose of this study is to evaluate the design of headrace, headtank, and penstock of Way Giham Mini-hydro Power Plant. Evaluation carried out in headrace flow capacity and wall stability, headtank flow and storage capacity, and penstock flow capacity and pressure capacity. Evaluation carried out by Manning equation and American Society of Mechanical Engineers (ASME) standard.
The result of this study shows that the design existing for: headrace has satisfied the requirements of flow capacity and stability, headtank has satisfied the requirements of flow capacity and storage capacity, and penstock has satisfied the requirement of flow capacity but the thickness of the pipe couldn’t stand with the water hammer pressure.

 File Digital: 1

Shelf
 S60610-Zainudin Zuhri.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S60610
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2015
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xvi, 59 pages : illustration ; 28 cm. + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S60610 14-22-03111451 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20413031
Cover