UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis likuiditas obligasi negara untuk kelompok maturitas pada obligasi benchmark dan nonbenchmark tahun 2008 2013 = the liquidity analysis of treasury bond to maturity on benchmark and nonbenchmark bond group year 2008 2013 / Fatonah Diska Sukandar

Fatonah Diska Sukandar; Lenny Suardi, examiner; Zaafri Ananto Husodo, supervisor; Maria Ulpah, examiner ([Publisher not identified] , 2015)

 Abstrak

ABSTRAK
Skripsi ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan likuiditas pada Obligasi Negara
berdasarkan kelompok maturitasnya, jangka pendek, jangka menengah, dan jangka
panjang pada obligasi benchmark dan nonbenchmark tahun 2008-2013 serta hubungan
pada kelompok tersebut. Penelitian ini menggunakan obligasi negara benchmark dan
nonbenchmark dengan maturitas 5 sampai dengan 30 tahun yang diperdagangkan di
pasar sekunder. Metode analisis yang digunakan adalah uji beda One Way ANOVA dan
Granger Causality. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan likuiditas
baik dalam jangka pendek, jangka menengah, dan jangka panjang pada obligasi negara
benchmark dan nonbenchmark serta terdapat hubungan likuiditas pada kelompok
tersebut.

ABSTRACT
This paper aims to analyze the differences in liquidity in treasury bonds by the group of
maturity, namely short-term, medium-term and long-term benchmark and
nonbenchmark bonds years 2008-2013 as well as the relationships in the group. This
study uses a benchmark and nonbenchmark treasury bonds with a maturity of 5 to 30
years traded on the secondary market. The analytical method used is mean difference
One Way ANOVA and Granger Causality test. The results showed that there are
differences in liquidity both in the short term, medium term and long term benchmark
and nonbenchmark bonds and there is a relationship nonbenchmark liquidity in the
group

 File Digital: 1

Shelf
 S61052-fatonah diska sukandar .pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S61052
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2015
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xviii,107 pages : illustration ; 29 cm
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi :
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S61052 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20413813
Cover