UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Pengaruh penambahan antioksidan alami eugenol dan alpha-tocopherol terhadap stabilitas oksidasi biodiesel berbahan baku minyak jarak pagar = Effect of natural antioxidants addition of eugenol and alpha tocpherol on the oxidation stability of jatropha biodiesel

Oni Fariza; Dianursanti, supervisor; Misri Gozan, examiner; Anondho Wijanarko, examiner; Sukirno, examiner ([Publisher not identified] , 2015)

 Abstrak

[ABSTRAK
Pemanfaatan bahan bakar biodiesel di Indonesia sudah menjadi prioritas dalam
pengembangan energi baru dan terbarukan. Berbagai kendala yang dihadapi
dalam produksi seperti bahan baku dan kualitas produk serta pemanfaatannya
mendapat dukungan dari berbagai institusi untuk dapat diatasi bersama. Salah satu
kendala pemanfaatan biodiesel adalah dimana bahan baku yang potensial untuk
dikembangkan di Indonesia yang termasuk non-edible oil memiliki kualitas buruk
untuk parameter stabilitas oksidasi. Tanaman jarak pagar merupakan salah satu
contoh bahan baku yang potensial namun memiliki nilai stabilitas oksidasi yang di
bawah standar SNI. Usaha untuk meningkatkan stabilitas oksidasi tanaman jarak
sudah dilakukan antara lain dengan penambahan antioksidan. Antioksidan yang
selama ini digunakan adalah antioksidan sintetis seperti BHA, BHT, TBHQ dan
PG. Penelitian ini difokuskan pada pengembangan antioksidan alami yaitu
eugenol dan α-tocopherol untuk meningkatkan stabilitas oksidasi biodiesel dari
tanaman jarak pagar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penambahan
antioksidan eugenol dapat meningkatkan stabilitas oksidasi dari biodiesel minyak
jarak. Untuk meningkatkan nilai stabilitas oksidasi biodiesel dari 5.3 jam hingga
memenuhi SNI 7182-2012 yaitu 6 jam, diperlukan penambahan antioksidan
eugenol minimal 1000 ppm. Penambahan antioksidan α-tocopherol pada
konsentrasi 500 ? 3000 ppm menurunkan nilai stabilitas oksidasi biodiesel.

ABSTRACT
Utilization of biodiesel fuel in Indonesia has become a priority in the development
of new and renewable energy. Various obstacles encountered in the production of
such raw materials and product quality as well as its utilization has the support of
various institutions to be addressed together. One obstacle is that the use of
biodiesel feedstock potential to be developed in Indonesia, which includes nonedible
oil has poor quality for oxidation stability parameter. Jatropha is one of
potential raw material but has a value of oxidation stability under the ISO
standard. Efforts to improve the oxidation stability of Jatropha has been done such
as by the addition of antioxidants. Antioxidant that has been used is synthetic
antioxidants such as BHA, BHT, TBHQ and PG. This study focused on the
development of natural antioxidants eugenol and α-tocopherol to improve the
oxidation stability of biodiesel from jatropha. The results showed that the addition
of eugenol antioxidants can increase the oxidation stability of jatropha biodiesel.
To increase the value of the oxidation stability of biodiesel from 5.3 hours to meet
the SNI 7182-2012 which is 6 hours, required the addition of eugenol at least
1000 ppm. The addition of the antioxidant α-tocopherol at a concentration of 500
- 3000 ppm decrease the value of the oxidation stability of biodiesel., Utilization of biodiesel fuel in Indonesia has become a priority in the development
of new and renewable energy. Various obstacles encountered in the production of
such raw materials and product quality as well as its utilization has the support of
various institutions to be addressed together. One obstacle is that the use of
biodiesel feedstock potential to be developed in Indonesia, which includes nonedible
oil has poor quality for oxidation stability parameter. Jatropha is one of
potential raw material but has a value of oxidation stability under the ISO
standard. Efforts to improve the oxidation stability of Jatropha has been done such
as by the addition of antioxidants. Antioxidant that has been used is synthetic
antioxidants such as BHA, BHT, TBHQ and PG. This study focused on the
development of natural antioxidants eugenol and α-tocopherol to improve the
oxidation stability of biodiesel from jatropha. The results showed that the addition
of eugenol antioxidants can increase the oxidation stability of jatropha biodiesel.
To increase the value of the oxidation stability of biodiesel from 5.3 hours to meet
the SNI 7182-2012 which is 6 hours, required the addition of eugenol at least
1000 ppm. The addition of the antioxidant α-tocopherol at a concentration of 500
- 3000 ppm decrease the value of the oxidation stability of biodiesel.]

 File Digital: 1

Shelf
 T44528-Oni Fariza.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T44528
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [Publisher not identified], 2015
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xiii, 69 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T44528 15-18-885133561 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20414136
Cover