UI - Disertasi Membership :: Kembali

UI - Disertasi Membership :: Kembali

Efektivitas model pemberdayaan "SESAMA" dalam memperbaiki pola makan dan pola latihan fisik dalam upaya mengendalikan kadar glukosa darah penyandang prediabetes

Rumahorbo, Hotma; Ratna Sitorus, promotor; Dewi Irawaty, co-promotor; Sabarinah Prasetyo, co-promotor (Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2012)

 Abstrak

Prediabetes merupakan prakondisi Diabetes dengan risiko absolut DMT2 sebesar 2-10 kali. Diabetes merupakan faktor risiko penyakit Jantung dan Stroke yang merupakan penyebab utama kematian di Indonesia. Diabetes dapat dicegah dengan memperbaiki pola makan dan pola latihan fisik penyandang Prediabetes.Penelitian bertujuan untuk memperoleh model pemberdayaan yang dapat memperbaiki pola makan dan pola latihan fisik sebagai upaya mengendalikan glukosa darah penyandang Prediabetes. Pengembangan model segitiga kerjasama (SESAMA) dilakukan dengan studi fenomenologi dan validasi Efektivitas nya dengan quasi experiment wit control group design "selama 16 minggu jumlah sampel penelitian adalah 151 penyandang Prediabetes. Hasil penelitian menunujukan penurunan % AKG sebesar 25.186 % ; risiko pola latihan fisik sebesar 29 kali dan kadar glukosa darah menurun sebesar 5,734 mg/Dl. Direkomendasikan kepada pihak terkait agar model "SESAMA" dapat digunakan sebagai salahsatu model pencegahan diabetes di masyarakat
Prediabetes constitutes a diabetic precondition with absolutely relative risk 2-10 times. Diabetes is the risk factor of heart disease and stroke as the main cause of death in Indonesia. Early handling of Prediabetes is important that take cares in the form of lifestyle shift especially improving eating and physical exercise pattern. The aim of study was to develop empowerment model in improving eating and physical exercise pattern of prediabetes patients in order to control blood glucose level. By Fenomenology study, the empowerment model of segitiga kerjasama (SESAMA) have been developed. The”SESAMA” model is validated in improving eating and physical exercise pattern as well as controlling blood glucose level of Prediabetes patients using quasi experiment with control group design. The validation model conducted for 16-week period with 151 subjects. The result of this study showed that the model could decreased % AKG in amount of 25.186 %, risk of physical exercises pattern 29 times and decreasing of blood glucose level in amount of 5.734 mg/Dl. This study recommended to related parties so that the model ”SESAMA” could be implemented in preventing diabetes patients in community.

 File Digital: 1

Shelf
 D2027-Hotma Rumahorbo.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Disertasi Membership
No. Panggil : D-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2012
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xix, 176 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
D-Pdf 15-19-758867028 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20418547
Cover