UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Hubungan kualitas sarana dan prasarana dalam pelayanan kesehatan dengan tingkat kepuasan pasien periode Juni-Juli 2015 (studi di klinik integrasi Rumah Sakit khusus Gigi dan Mulut FKG UI) = The association between quality of facilities and patient satisfaction in the period of June-July 2015 (study on the integration clinic of Rumah Sakit Khusus Gigi dan Mulut FKG UI)

([, Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia], 2015)

 Abstrak

[RSKGM FKGUI merupakan salah satu fasilitas pelayanan kesehatan bidang kedokteran gigi. Untuk mencapai keberhasilan dalam pelayanan kesehatan diperlukan penilaian berdasarkan kepuasan pasien. Penelitian ini bertujuan melihat kepuasan pasien terhadap kualitas sarana dan prasarana yang diberikan RSKGM, salah satunya Klinik Integrasi. Jumlah sampel penelitian 80 pasien dari mahasiswa profesi S1 yang telah mendapatkan perawatan lebih dari dua kali, lalu diberikan kuesioner dengan 18 pertanyaan. Berdasarkan uji nonparametric Chi-Square, dimensi Tangibletidak memiliki hubungan signifikan dengan tingkat kepuasan pasien berbeda dengan dimensi lain. Sehingga kepuasan pasien tidak hanya dinilai dari mutu pelayanan kesehatan yang diberikan tetapi diukur jugaberdasarkan ekspektasi pasien, RSKGM FKGUI is dental facilities in Indonesia. It will require assessment based on patient satisfaction to achieve success in health services. This study aims to see patient satisfaction toward quality of facilities and infrastructure in Integration Clinic of RSKGM. 80 patients from S1 professional students who received treatment more than twice were given questionnaire questions as many as 18 items. Based on non parametric Chi-Square test, Tangible dimension didn’t have asignificant relationship with level of patient satisfaction that opposed from other dimensions. Thus, patient satisfaction was measured not only by the quality of health services provided, but also patient expectations]

 File Digital: 1

Shelf
 S-Tahbis Gesti Nurhuda.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S-Pdf
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: [, Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia], 2015
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : []
Tipe Media : []
Tipe Carrier : []
Deskripsi Fisik : xiv, 76 hlm. : ill. ; 28 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S-Pdf TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20421460
Cover