UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Perancangan sistem manajemen pengetahuan pada industri pariwisata sektor mice meeting incentive conference and exhibition studi kasus pada PT Megah Alengga = Knowledge management design on mice meeting incentive conference and exhibition sector in travel and tourism industry case study in PT Megah Alengga

Jagad; Amalia Suzianti, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016)

 Abstrak

Industri pariwisata Indonesia kian meningkat. Peningkatan tren industri ini turut diikuti oleh peningkatan salah satu sektor pendorong industri pariwisata yaitu MICE (Meeting, Incentive, Conference and Exhibition). Akan tetapi, bagaimanapun juga hal ini mengimplikasikan adanya peningkatan persaingan usaha kedepan baik di tingkat internasional maupun nasional. Selain itu, permasalahan lain yang ditemukan pada industri ini adalah kurangnya sumber daya manusia yang berkualitas dan kurangnya data dan informasi yang dibutuhkan. Hal tersebut juga dialami pada studi kasus di PT. Megah Alengga, sebagai salah satu perusahaan yang bergerak di bidang MICE. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem manajemen pengetahuan untuk meningkatkan kemampuan sumber daya manusia dan mampu menyimpan dan mengelola data dan informasi yang dibutuhkan dalam pekerjaan. Sehingga, sistem ini dapat digunakan untuk meningkatkan keunggulan kompetitif perusahaan.

Indonesia is seeing growth of Travel and Tourism Industry in recent years. This trend also followed by MICE (Meeting, Incenticve, Conference and Exhhibition) industry as one of its sector. However, this increment trend also has a tremendous impact on business competitiveness within its industry either in its relation with International or domestic player. On the other hand, problems that has found within this industry is placed in the lack of human resource quality and the lack of data and information needed. This problems are also found from a case study in PT. Megah Alengga, as one of the MICE player. Thus, the purpose of this research is to design a knowledge management system to enhance human resource quality and managing data and information needed in a working environment, wich, i...

 File Digital: 1

Shelf
 S62040-Jagad.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S62040
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xii, 93 p. ; 28 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S62040 14-19-934991523 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20421528
Cover