UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Faktor faktor yang mempengaruhi penggunaan aplikasi briefcase banking di PT XYZ = Factors affecting the use of briefcase banking application in PT XYZ

Wahyu Agung Nugraha; Achmad Nizar Hidayanto, supervisor; Puspa Indahati Sandhyaduhita, examiner (Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2016)

 Abstrak

PT XYZ merupakan perusahaan perbankan yang terus melakukan pengembangan dalam pelayanannya. Salah satunya adalah implementasi aplikasi Briefcase Banking yang merupakan aplikasi mobile business untuk pegawai pemasaran di segmen KPR. Setelah dilakukan implementasi, jumlah pengajuan kredit melalui aplikasi tersebut masih di bawah ekspektasi disebabkan karena masih sedikitnya pengguna yang menggunakan aplikasi saat bekerja. Oleh karena itu, dilakukan penelitian untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi penggunaan aplikasi Briefcase Banking dengan menggunakan metode Structural Equation Modelling (SEM).
Penelitian ini, menggunakan faktor-faktor dari Technology Acceptance Model (TAM), Task Technology Fit (TTF), dan Unified Theory of Acceptance and Use of Technology (UTAUT) untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi penggunaan aplikasi Briefcase Banking. Dari analisis yang dilakukan terhadap 171 pengguna aplikasi, di dapat sembilan faktor yang memiliki pengaruh signifikan terhadap penggunaan aktual. Faktor-faktor tersebut adalah mobile technology characteristic, perceived ease of use, perceived usefulness, intention to use, convenience technology, marketing task, enjoyment, facilitating condition, dan social influence.

PT XYZ is a banking company that keep on to improve its services. Briefcase Banking is a mobile business application to support marketing to improve services in mortgage segment. After implemented, number of credit submission through Briefcase Banking still below expectation due to low utilization from its user. Therefore, research is needed to determine the factors that affect user in the use of Briefcase Banking using Structural Equation Modelling (SEM).
In this study, research will use factors from Technology Acceptance Model (TAM), Task Technology Fit (TTF), and Unified Theory of Acceptance and Use of Technology (UTAUT) to determine factors affecting user to utilize Briefcase Banking. Analysis conducted from 171 respondents having result nine factors that significantly affecting actual use. The factors are mobile technology characteristic, perceived ease of use, perceived usefulness, intention to use, convenience technology, marketing task, enjoyment, facilitating condition, and social influence.Briefcase Banking.

 File Digital: 1

Shelf
 T-Wahyu Agung Nugraha.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2016
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiv, 92 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T-Pdf 15-17-499376945 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20422945
Cover